Cara Membeli Token Listrik Melalui PLN Mobile
Cara Membeli Token Listrik Melalui PLN Mobile_ Bagi pengguna listrik Prabayar, maka pastinya sangat lekat dengan aktivitas mengisi token listrik, biasanya sebagian orang akan mengisi token listrik saat jumlah nominal angka token listrik sudah kurang atau sudah muncul bunyi tanda peringatan listrik akan habis. Biasanya bunyi pemberitahuan tentang akan habisnya token listrik di Kwh berbunyi saat jumlah token di bawah 500.
Jika jumlah token akan habis atau sudah berbunyi alarm pemberitahuan akan habisnya token listrik, maka pemilik akan melakukan isi ulang token listrik! Token listrik biasanya dibeli di warung-warung yang menyediakan token listrik ataupun melalui aplikasi.
Jika dibandingkan membeli token listrik di warung terdekat atau swalayan, maka rasanya lebih praktis jika pembelian token listrik dilakukan melalui aplikasi, karena anda tidak perlu meninggalkan rumah, cukup buka smartphone, pilih nominal token listrik yang ingin dibeli dan terakhir tinggal melakukan pembayaran.
Saat ini ada banyak aplikasi yang menyediakan layanan pembelian token listrik, namun tahhukah kamu bahwasanya PLN punya aplikasi resmi untuk penyedia pembelian token listrik melalui Aplikasi, nama aplikasinya adalah PLN Mobile. Lantas bagaimana Cara Membeli Token Listrik Melalui PLN Mobile? Berikut tutorialnya:
Cara Membeli Token Listrik Melalui PLN Mobile
Bagi anda yang mau membeli token listrik melalui PLN Mobile namun belum terlalu paham akan langkah-langkahnya, maka silahkan kalian simak tulisan di bawah ini sampai akhir, agar anda semakin paham akan Cara Membeli Token Listrik Melalui PLN Mobile:
1. Buka Aplikasi PLN Mobile
Pertama silahkan kalian buka aplikasi PLN Mobile, jika kalian belum punya aplikasi PLN Mobile, silahkan kalian instal aplikasinya melalui Playstore atau App Store. Dan bagi kalian yang baru pertama kali buat Akun PLN Mobile jangan lupa gunakan Kode Referral PLN Mobile: X3ECYT
0 Response to "Cara Membeli Token Listrik Melalui PLN Mobile"
Post a Comment